berikut ini adalah chord dan lirik lagu Brotherhood - Hujan Tentangmu
[ Intro ]
D - Dmaj7
D
kau . .
Bm
bagai dingin yang selalu
G
sejukkan hatiku
D/F# Em A
didalam khayal mimpi . .
D
dingin . .
Bm
begitu dingin semua
G
sentuhan belaimu
DF#
yang buatku
Em A
selalu ku merindu . .
[ reff ]
D G
wajahmu selalu ada
Bm A G
di setiap hariku
D G
seakan hujan katakan
Bm A G
kau masih milikku
Gm D
hujan ini tentangmu . .
int .
D . . G A
D
dingin . .
Bm
begitu dingin semua
G
sentuhan belaimu
DF#
yang buatku
Em A
selalu merindu . .
[ reff ]
D G
wajahmu selalu ada
Bm A G
di setiap hariku
D G
seakan hujan katakan
Bm A G
kau masih milikku
Gm G
hujan ini tentangmu . .
musik :
G . . D/F# . . G . . Bm A
A - A - F#m - G . . Gm . .
[ reff ]
D G
wajahmu selalu ada
Bm A E
di setiap hariku . .
D G
wajahmu selalu ada
Bm A G
di setiap hariku
D G
seakan hujan katakan
Bm A G
kau masih milikku
Gm D
hujan ini tentangmu . .
Gm D
tentangmu . .
Gm D
hujan ini tentangmu . .