A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z @

BIP - Pelangi dan Matahari


berikut ini adalah chord dan lirik lagu BIP - Pelangi dan Matahari

[ intro ]  A D F#m E D 2x
A
padang hijau
F#m
di balik gunung yang tinggi
Bm
berhiaskan pelangi
A
setelah hujan pergi

A
ku terdampar
F#m
di tempat seindah ini
Bm
seperti hati sedang
A
sedang jatuh cinta

[ chorus ]
A
ku bahagia
D
merasakannya
F#m E
andaikan aku bisa di sini slamanya
D
tuk menikmatinya

A
sungai mengalir
F#m
sebebas aku berpikir
Bm
hembusan angin dingin
A
membawa aku berlari

A
mensyukuri
F#m
semua yang telah kau beri
Bm
hati yang rapuh ini
A
kau kuatkan lagi

[ chorus ]
A
ku bahagia
D
merasakannya
F#m E
andaikan aku bisa di sini slamanya
D
tuk menikmatinya

A
ku bahagia
D
merasakannya
F#m E
andaikan aku bisa di sini slamanya
D
tuk menikmatinya

[ solo ] F#m D 4x
A D F#m E D

A
di sini selamanya . . di sini selamanya . .
D
di sini selamanya . . di sini selamanya . .
F#m E
di sini selamanya . . di sini selamanya . .
D
di sini selamanya . . di sini selamanya . .

[ chorus ]
A
ku bahagia
D
merasakannya
F#m E
andaikan aku bisa di sini slamanya
D
tuk menikmatinya

A
ku bahagia
D
merasakannya
F#m E
andaikan aku bisa di sini slamanya
D
tuk menikmatinya

A
di sini selamanya . . di sini selamanya . .
D
di sini selamanya . . di sini selamanya . .
F#m E
di sini selamanya . . di sini selamanya . .
D
di sini selamanya . . di sini selamanya . .

A
di sini selamanya . . di sini selamanya . .
D
di sini selamanya . . di sini selamanya . .
F#m E
di sini selamanya . . di sini selamanya . .
D
di sini selamanya . . di sini selamanya . .
A
di sini . . . .

Artist: